Lomba Menulis Cerita Pendek (Cerpen) Tingkat SLTP Se-Provinsi Jambi Tahun 2019

Jambi- Kantor Bahasa Jambi menyelenggarakan kegiatan Lomba Menulis Cerita Pendek (Cerpen)  Tingkat SLTP Se-Provinsi Jambi Tahun 2019. Persyaratan, narahubung, dan pengumuman dapat dilihat dan diunduh pada tautan brosur , untuk formulir pendaftaran lomba  dan lembar pernyataan orisinalitas karya dapat dilihat dan diunduh pada tautan formulir pendaftaran dan lembar pernyataan orisinalitas karya.

Rancangan Standar Pelayanan Kantor Bahasa Jambi

Jambi- Sesuai dengan amanat UU No. 25 Th 2009 tentang Pelayanan Publik Pasal 15 huruf (a) Penyelenggara berkewajiban menyusun dan menetapkan standar pelayanan. Pasal 20 (1)Penyelenggara berkewajiban menyusun dan menetapkan standar pelayanan dengan memperhatikan kemampuan penyelenggara, kebutuhan masyarakat dan kondisi lingkungan. (2)Dalam menyusun dan menetapkan standar pelayanan, penyelenggara wajib mengikutsertakan masyarakat dan pihak terkait. Latar belakang…

Pendaftaran Penghargaan Wajah Bahasa Sekolah Diperpanjang s.d. 31 Maret 2019

Jambi-Wajah bahasa sekolah merupakan gambaran atas sikap positif terhadap penggunaan bahasa Indonesia sebagai bahasa Negara di lingkungan sekolah. Kantor Bahasa Jambi, Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mengadakan aksi nasional ini untuk meningkatkan situasi tertib berbahasa di ruang publik sebagai bagian dari pendidikan literasi sepanjang hayat, sesuai dengan perintah UU No. 24…