Generasi Muda Bertutur: Duniakan Bahasa Melalui Kekayaan Budaya yang Inklusif dan Berkelanjutan
Generasi Muda Bertutur: Duniakan Bahasa Melalui Kekayaan Budaya yang Inklusif dan Berkelanjutan Orang-orang dari ujung timur Indonesia dapat hidup dengan nyaman di ujung barat Indonesia hanya dengan satu syarat, yaitu bahasa Indonesia. Kalimat ini membuktikan bahwa bahasa Indonesia bukan sekadar bahasa negara, melainkan wujud pemersatu yang mampu menyatukan jutaan keragaman di Indonesia. Sebagai negara…